Kerja Ekstra, Progres TMMD Kodim 1425 Jeneponto Hampir Tuntas

    Kerja Ekstra, Progres TMMD Kodim 1425 Jeneponto Hampir Tuntas
    Progres kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 1425 Jeneponto yang ke-116 hampir tuntas sudah mencapai 83 persen.

    JENEPONTO, SULSEL - Progres kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 1425 Jeneponto yang ke-116, kini semakin melaju, Senin (29/5/2023).

    Seiring berjalan, dua pekerjaan sasaran fisik kegiatan TMMD ini hampir tuntas, yakni. Pembangunan perintisan jalan sepanjang kurang lebih 1, 75 Km dan pembangunan rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) menjadi rumah layak huni ukuran 7X6.

    Pekerjaan sasaran fisik tesebut berada di lokasi yang sama, di lingkungan Kalakkara, Kelurahan Empoang Utara, Kecamatan Binamu, Kabupaten Jeneponto.

    Memasuki 19 hari kerja, pembangunan perintisan jalan sudah mencapai 83 persen. Sedangkan, pembangunan rehab RTLH sudah 77 persen.

    Capaian itu, tentu tidak lepas daripada kerja ekstra Satgas TMMD yang dilibatkan sebanyak 150 orang dan masyarakat 25 orang.

    Dandim 1425 Jeneponto, Letkol Inf Agus Tanra mengatakan, sasaran fisik dan non fisik program TMMD diupayakan tuntas sebelum penutupan.

    "Kita berharap semoga ini tuntas 100 persen sebelum penutupan pada 08 Juni 2023, " harapnya.

    Menurut Letkol Agus, kegiatan yang dilaksanakan pertanggal ini hari Senin, 29 Mei 2023, yaitu. Sasaran fisik pembangunan perintisan jalan ukuran 1, 75 Km sudah mencapai 83 persen, pembuatan jembatan beton ukuran 2X18 meter capaiannya 85 persen. pembuatan plat duicker ukuran 1X1X18 meter sudah capai 83?n pembuatan talud sesuai dengan kebutuhan dan kondisi jalan capai 75℅.

    "Adapun sasaran tambahan pembangunan rehab RTLH ukuran 6X7 sudah mencapai 77 persen, " sebut Dandim.

    Lanjut Letkol Agus untuk sasaran non fisik, seperti penyuluhan tentang Wasbang sudah 100 persen, begitupun penyuluhan tentang pertanian 10 persen dan penyuluhan tentang Narkoba juga sudah 100 persen.

    "Penyuluhan tentang hukum, khitanan massal, pemberian paket bingkisan kepada anak stunting dan pemberian paket sembako kepada masyarakat kurang mampu untuk sementara masih 0 persen, " terangnya.

    Penulis: Syamsir

    jeneponto sulsel
    Syamsir, HR

    Syamsir, HR

    Artikel Sebelumnya

    Selamat kepada 46 Tenaga Kesehatan Jeneponto...

    Artikel Berikutnya

    Musda Pertama IKA Unhas Jeneponto Bakal...

    Berita terkait

    Gelar Pleno, NasDem Usung Paris Yasir Berpasangan Muh Islam Iksandar di Pilkada Jeneponto
    Klaim Tanah 4 Hektar, Ratusan Warga Demo di Kantor Lurah Bontotangnga Minta Gugatan dr. Ridwan Dihentikan
    Rumput Laut Anjlok, Harga Garam Melonjak Drastis di Jeneponto
    Tim LO KABARBAIK BARAKKA Sebut 25 Ribu Simpatisan Hadir Deklarasi di Lapangan Passamaturukang
    Visum Ada, Dua Saksi Korban dan Tersangka Sudah Diperiksa, Polisi Belum Tangkap Pelaku Kejahatan Anak di Jeneponto
    Pastikan Penyaluran Bantuan Bibit Benih Padi Tidak Dipolitisasi, Dinas Pertanian Jeneponto Libatkan TNI-Polri dan Panwas
    Manfaatkan Lahan Tidur Seluas 250 Hektare, Kodim 1425 Jeneponto Bangun Kolaborasi dengan Pemilik  Lahan AMK Kr. Sewang
    Antisipasi Genangan Air dan Jalan Rusak, Wabup Jeneponto Terjun Langsung ke Lapangan Turunkan Alat Berat
    Masa Tenang Pilkada 2024 Mulai 24 November, Ketua Panwaslu Kec. Bangkala: Tidak Boleh Lagi Kampanye Redaksi Politik
    KPU Jeneponto Gelar Simulasi Putungsura Pilkada 2024, Ini Tujuannya
    LBH Suara Panrita Keadilan Dukung LSM Gempa Indonesia Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi di SPBU Tarowang Jeneponto
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Selamat, Kunci 7 Kursi dan Raih Suara Terbanyak, Paris Yasir dapat Hadiah Umroh dari Ketua DPW NasDem Sulsel
    Musrenbang di Kelurahan Bontotangnga, Pemuda: Jangan Jadikan Seremonial Saja Usulan Kami Irigasi Air Direalisasikan

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Jelang Hari Jadi TNI AD Ke-79 TA 2024, Koramil Tembagapura Gelar Karya Bakti dan Pemberian Bansos
    Kompolnas Apresiasi Langkah Cepat Polda NTB dalam Kasus Kekerasan Seksual IWAS
    Catatan Emas Tim Taekwondo Garbha Presisi, Jadi Juara umum 2 di Asian Police Championship Open 2024

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll