Terkendala Sumur Bor, Wabup Jeneponto Kawal Impian Pemuda TamBora Pejuangkan Sektor Pertanian

    Terkendala Sumur Bor, Wabup Jeneponto Kawal Impian Pemuda TamBora Pejuangkan Sektor Pertanian
    Wakil Bupati Jeneponto, H. Paris Yasir, SH.,MM akan mengawal impian Pemuda Kecamatan Tamalatea - Bontoramba (TamBora) untuk memperjuangkan sumur bos pada sektor pertanian/Syamsir.

    JENEPONTO - Wakil Bupati Jeneponto, Paris Yasir bakal mengawal impian Pemuda Kecamatan Tamalatea - Bontoramba (TamBora) untuk memperjuangkan sumur bor pada sektor pertanian.

    Hal itu diungkapkan oleh salah seorang Pemuda TamBora, Subair Talle kepada Indonesiasatu.co.id, Kamis (02/03/2023).

    Sapaan akrab dipanggil Dg. Talle ini mengatakan, impiannya itu sudah bertahun-tahun dinantikannya. Bahkan, ia selalu mengusulkan permintaan Sumur bor setiap ada rapat Musrenbang ditingkat Kelurahan dan Kecamatan tapi tidak pernah terealisasi. 

    Namun kali ini, Pemuda asal Kecamatan Tamalatea itu mengaku terpukau ketika Ia bersama-sama dengan Wakil Bupati Jeneponto, Paris Yasir terjun langsung ke lokasi sumur bor air tanah yang mengairi puluhan hektar lahan pertanian tadah hujan warga di Kampung Parabembeng, Desa Karelayu, Kecamatan Tamalatea.

    Itu juga yang diharapakan Dg Talle seperti di Desa Karelayu agar hal yang sama terlaksana disekitar tetangga di kawasan LEPA yang mempunyai luas lahan sekitar 93 haktar di Kelurahan Bontotangnga, Kecamatan Tamalatea.

    "Inimi mimpi pemuda Bontotangnga untuk munculkan sumber air sebagai langkah awal pertanian dan pemanfaatan lahan tadah hujan dengan sistim sumur bor air tanah, " kata dia diimpikannya.

    Menurut Dg Talle, demi kesejahteraan petani, ia pun menghabiskan banyak waktu memikirkan nasib mereka sebab tiap tahun para petani mengeluh soal sumber air tanah untuk mengairi daerah persawahannya.

    "Dan Alhamdulillah, saya langsung terpukau saat Pak wakil Bupati bilang mau memperjuangkan mimpi pemuda Bontotangnga terkait sektor pertanian, " katanya.

    "Pak Wakil H. Paris Yasir akan mengawalnya dan memperjuangkan impian kami sampai ke dinas terkait, " sambungnya.


    Penulis: Syamsir.

    jeneponto sulsel
    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Wow! Kain Kafan (Tope) Jeneponto Tembus...

    Artikel Berikutnya

    Distributor KPI Jeneponto Irit Bicara Soal...

    Berita terkait

    Pastikan Penyaluran Bantuan Bibit Benih Padi Tidak Dipolitisasi, Dinas Pertanian Jeneponto Libatkan TNI-Polri dan Panwas
    25 Ribu Pendukung PASMI Hadiri Pengukuhan di Bangkala, Simpatisan Pastikan Paris - Islam Unggul di Bangkala Induk dan Barat
    Masa Tenang Pilkada 2024 Mulai 24 November, Ketua Panwaslu Kec. Bangkala: Tidak Boleh Lagi Kampanye Redaksi Politik
    Polemik Bantuan Ternak Sapi BPBD Jeneponto, Pemasok: Pemerintah Seolah-olah Lakukan Pembiaran, Kami akan Ungkap Fakta Baru
    Memprihatinkan, SDN 4 Tamalatea Jeneponto Bertahun-tahun Rusak Parah Tak Kunjung dapat Perhatian
    Pastikan Penyaluran Bantuan Bibit Benih Padi Tidak Dipolitisasi, Dinas Pertanian Jeneponto Libatkan TNI-Polri dan Panwas
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Bantuan Ternak Sapi BPBD Jeneponto Terus Bergejolak, Pemasok: Sebagian Anggota Dewan "Goblok" dan Pura-pura Tuli
    Kepemimpinan Paris Yasir Berhasil Turunkan Angka Kemiskinan di Jeneponto, Berikut Rilis BPS Sulsel
    Proses Sortir dan Pelipatan Surat Suara Pilgub Selesai, KPU Jeneponto Temukan 15 Lembar Surat Suara Rusak
    LBH Suara Panrita Keadilan Dukung LSM Gempa Indonesia Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi di SPBU Tarowang Jeneponto
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Selamat, Kunci 7 Kursi dan Raih Suara Terbanyak, Paris Yasir dapat Hadiah Umroh dari Ketua DPW NasDem Sulsel
    Musrenbang di Kelurahan Bontotangnga, Pemuda: Jangan Jadikan Seremonial Saja Usulan Kami Irigasi Air Direalisasikan

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll